Batam,TintamediaKepri id. Baru baru ini dinas perhubungan kota Batam gencar melakukan Rajia untuk angkutan terkait layak atau tidaknya angkutan untuk beroperasi atau uji Kir,
Tapi lain halnya dengan lori sampah yang tetap beroperasi walaupun tidak layak jalan .
Dari pantauan tintamediakepri.id .dilapangan ,Sabtu 5/03/2021 di jalan umum menuju TPS Punggur terlihat jelas bahwa lori yang mengangkat sampah tersebut tidak layak lagi dioperasikan .
Dengan kondisi bak lori tersebut yang diikat dengan tali dengan bermuatan sampah penuh didalamnya sangatlah membahayakan pengguna jalan lainya yang berada di belakang lori tersebut.
Pada pertengahan tahun 2021 Tim Panitia Khusus (Pansus) Laporan Kinerja Pertanggung Jawaban (LKPJ) Wali Kota Batam, sempat meninjau armada pengangkut sampah tersebut ke lokasi TPA Punggur dan dari hasil peninjauan tersebut terdapat 58 unit armada yang tidak layak operasi .
Dalam kesempatan tersebut ketua tim LKPJ MUSTOFA ,mengatakan agar di petakan, mana yang layak di hancurkan dan yang masih bisa diperbaiki. Sehingga bisa ketahui tindakan apa yang kita lakukan. Pembenahan seperti apa yang memungkinkan dalam APBD ,tapi kenyataany sampai saat ini masih tetap dioperakan .(jbt) ..bersambung….